Selama 3 Hari, UMMI Adakan Monev Peningkatan Daya Saing
Selama 3 Hari, UMMI Adakan Monev Peningkatan Daya Saing

Selama 3 Hari, UMMI Adakan Monev Peningkatan Daya Saing

  • Ditulis oleh administrator
  • pada Selasa, 18 Juli 2017

Gedung A, ummi.ac.id – Universitas Muhammadiyah Sukabumi (UMMI) melakukan Monitoring dan Evaluasi (Monev) Daya Saing terhadap program studi dan fakultas yang ada di UMMI terkait program peningkatan daya saing yang telah di lakukan sejak februari lalu.

Monev yang di mulai sejak hari ini, akan berlangsung selama 3 hari 18 – 20 Juli  2017 yang bertempat di ruang rapat UMMI.

Dalam monev ini ketua program studi maupun dekan diminta untuk melaporkan program peningkatan daya saing kepada wakil rektor I, wakil rektor II, ketua Lembaga Penjamin Mutu dan ketua Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat.

Tujuan dari Monev ini agar melihat sejauh mana program daya saing oleh prodi dan fakultas telah dilaksanakan serta menjadi bahan evaluasi untuk program peningkatan daya saing kedepan.