Fakultas Ilmu Sosial

VISI

Fakultas bereputasi internasional di bidang ilmu sosial berlandaskan nilai-nilai islam pasa 2042

MISI

  1. Menyelenggarakan pendidikan bereputasi internasional di bidang ilmu sosial berlandaskan nilai-nilai Islam.
  2. Menyelenggarakan riset dan inovasi berlandaskan keunggulan local serta isu strategis nasional dan internasional dalam pengembangan ilmu sosial.
  3. Menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat berlandaskan penelitian melalui dan penyebarluasaan ilmu sosial untuk mewujudkan pembangunan masyarakat yang berkelanjutan.
  4. Menyelenggarakan kajian Al-Islam dan Kemuhammadiyahan serta pengembangan persyarikatan.

TUJUAN

  1. Menghasilkan lulusan yang kompeten, berintegritas dan berdaya saing.
  2. Menghasilkan karya riset dan inovasi berlandaskan keunggulan lokal serta isu strategis nasional dan internasional dalam pengembangan ilmu sosial.
  3. Menghasilkan karya pengabdian kepada masyarakat berlandaskan penelitian melalui pengembangan dan penyebarluasan ilmu sosial untuk mewujudkan pembangunan masyarakat yang berkelanjutan.
  4. Menghasilkan kajian Al-Islam dan Kemuhammadiyahan yang terintegrasi dengan bidang ilmu sosial serta mewujudkan pengembangan persyarikatan.