Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran

 

VISI

Terwujudnya Universitas Muhammadiyah Sukabumi yang unggul dalam keilmuan dan keislaman pada tahun 2042

MISI

  1. Menyelenggarakan pendidikan berkualitas, terbuka, mandiri berstandar Internasional berdasarkan Al-Islam dan Kemuhammadiyahan. 
  2. Menyelenggarakan penelitian berbasis keunggulan lokal dan isu strategis nasional dalam pengembangan ilmu pengetahuan, teknologi dan budaya berdasarkan Al-Islam dan Kemuhammadiyahan.
  3. Menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat berbasis penelitian melalui pengembangan dan penyebarluasan ilmu pengetahuan, teknologi dan budaya dalam rangka meningkatkan kualitas hidup masyarakat dan kemajuan persyarikatan.
  4. Menyelenggarakan Kajian Al-Islam dan Kemuhammadiyahan serta mengembangkan persyarikatan.

 

STRUKTUR ORGANISASI